Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kesetimbangan Kimia - KIMIA OKE PINTAR

Latest

Terimakasih telah berkunjung di KIMIAOKEPINTAR.BLAGSPOT.COM... Kami selalu menunggu kunjungan Anda berikutnya!! Salaaaaaaam dari ZAINAL ABIDIN, S.Pd (Guru SMA Negeri Unggul Pidie Jaya) Untuk mendapatkan informasi terbaru silahkan bergabung dengan cara klik DISINI ----> FACEBOOK ZAINAL ABIDIN atau FACEBOOK INFO PENDIDIKAN

Tuesday, December 5, 2017

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kesetimbangan Kimia

Faktor-faktor yang mempengaruhi kesetimbangan kimia antara lain sebagai berikut:


1. Perubahan konsentrasi
     -  Jika konsentrasi zat pereaksi ditambah,kesetimbangan akan bergeser ke arah zat hasil, 
         jika konsentrasi zat pereaksi dikurangi,kesetimbangan bergeser ke arah zat pereaksi.
     -  Jika konsentrasi zat hasil ditambah,kesetimbangan akan bergeser ke arah zat pereaksi,
         jika konsentrasi zat hasil dikurangi,kesetimbangan bergeser ke arah zat hasil reaksi.

2. Perubahan suhu
      - Jika suhu sistem dinaikkan, kesetimbangan bergeser ke reaksi endoterm (menyerap
         panas).
      - Jika suhu sistem diturunkan, kesetimbangan,kesetimbangan bergeser ke reaksi 
         eksoterm (melepas panas).

3. Perubahan tekanan/volume
     - Jika tekanan dinaikkan/volume diturunkan,kesetimbangan bergeser ke arah koefisien 
        terkecil.
     - Jika tekanan diturunkan/volume dinaikkan, kesetimbangan bergeser ke arah koefisien

No comments:

Post a Comment